kaki dan mata bukan kaki dan hati

Berjalanlah dengan kaki dan matamu,,,
Jangan berjalan dengan kaki dan hatimu,,,

Karena kaki itu untuk menopang tubuhmu saat engkau gontai...
Dan mata itu untuk menentukan kemana arah yang akan kau arungi...

Jangan menggunakan hatimu karena hati itu buta akan arah...
Hati itu hanya bisa merasakan sesuatu, bukan menentukan sesuatu ataupun arah...

Buka matamu untuk melihat dunia nyata...
Lihat sekelilingmu,,,kau kan temukan jalan yang kau cari...

0 komentar:

Posting Komentar

Silahkan tinggalkan jejak anda di kotak ini. Terima kasih atas kunjungan dan jejaknya.

Related Posts with Thumbnails

Komentar paling Anyar

Search


Kata Mutiara

"Hiduplah sesuka hatimu, bukan sesuka nafsumu."

Empoenya Rumah

Foto saya
Ga ada yang sempurna... Akupun masih jauh dari sempurna... Aku hanya manusia biasa yang juga mempunyai ego, amarah, keinginan, kesalahan,,,dan nafsu...

Penunjuk waktu

Followers

Powered By Blogger
Diberdayakan oleh Blogger.

KotaK saling SAPA

Name :
Web URL :
Message :

jumlah pengintip blog